Langkah-Langkah Menulis Novel dari Awal Sampai Akhir, Penulis Wajib Tahu!

Menulis novel adalah sebuah perjalanan yang luar biasa. Sebuah perjalanan yang membutuhkan ketekunan, imajinasi yang meluas, dan komitmen yang tak tergoyahkan. Karena itu penulis wajib tahu langkah-langkah dalam menulis novel…